Portal Keunikan Masa Kini

Senin, 19 April 2010

robot guide yang unik

.



Jepang(Fukuoka) tidak berencana untuk menunggu sampai robot humanoid selesai dikembangkan, Atraksi turis di area tersebut yang dikenal sebagai Canal City memutuskan untuk mulai mempekerjakan Guard Robot D1 hari ini...

http://yanai.blackmage.org/sky2/wp-content/uploads/2006/11/reborg_q.jpg



http://newcelular.com/20050704161344.jpg
Pada saat siang hari, robot tersebut berfungsi seperti halnya seorang tour guide, yang menawarkan informasi dan dapat berkomunikasi dalam bahasa Jepang, Inggris, Cina, dan Korea. Pada saat malam, robot tersebut berfungsi akan sebagai security guard(satpam), yang siap untuk menghubungi pihak berwajib bila terjadi masalah.

|Tweet

0 komentar:

Posting Komentar

Kenzod Blogs Copyright © 2011